Wednesday, January 25, 2006

Chinatown, counting down the Chinese New Year

Cita-cita untuk jalan-jalan ke Chinatown sebelum Chinese New Year akhirnya kesampaian akhir minggu kemarin. Sebenarnya hanya ingin lihat suasana disana menjelang Chinese New Year. Ternyata, seperti yang dibayangkan. Yah, kira-kira seperti suasana Geylang menjelang lebaran. Kalau di Bandung kira-kira seperti suasana pasar baru menjelang lebaran.
Dengan 7 orang personel jalan-jalan, dan kemudian 1 orang missing in action (karena gak enak badan), berikut ini foto-foto dokumentasinya.

Image hosting by Photobucket
Bunga-bunga untuk menyambut chinese new year. Dari jauh bagus yak.. tadinya sempat terpikir itu bunga-bunga sungguhan, ternyata boongan..hehe.

Image hosting by Photobucket
Begini kira-kira suasana ramainya saat masih sore.

Image hosting by Photobucket
Walaupun hujan gerimis lalu tiba-tiba jadi deras sesaat, tapi tidak menghentikan semangat jalan-jalan.

Image hosting by Photobucket
Gadis penjual es. Kasihan deh dia, gak berhenti kerja sepanjang hari. ^_^

Image hosting by Photobucket
Seorang teman, yang kemudian missing in action karena gak enak badan. Semoga kamu sehat-sehat aja ya, teman... :)

Image hosting by Photobucket
Berasa di tangkuban perahu deh...

Image hosting by Photobucket
Apa yang akan Anda lakukan jika melihat spot bagus untuk jadi background foto?

Image hosting by Photobucket
Berfoto, tentunya :D

Image hosting by Photobucket
Dan... foto keluarga!

Image hosting by Photobucket
Kita sempat melewati suatu acara snowrider (kalo gak salah) yang diadakan oleh R*dB**l. Ya, mampir sebentar untuk foto-foto.

Image hosting by Photobucket
Setelah malam, ternyata semakin ramai dan semakin meriah...

Image hosting by Photobucket
Feelin' the crowd!

Image hosting by Photobucket
Udah malem... dan kami pun menyudahi acara jalan-jalan hari itu.

0 comments: